Advertisement
#mbappe-dan-hakimi
Kamis , 15 Dec 2022, 10:15 WIB
In Picture: Potret Keakraban Pemain Prancis dan Maroko Usai Laga Semifinal
REPUBLIKA.CO.ID,AL KHOR -- Kylian Mbappe dari Prancis memeluk Achraf Hakimi dari Maroko pada akhir pertandingan sepak bola semifinal Piala Dunia antara Prancis dan Maroko di Stadion Al Bayt di...
Kamis , 15 Dec 2022, 08:23 WIB
Mbappe dan Hakimi Perlihatkan Keakraban Sebelum dan Sesudah Laga Prancis Vs Maroko
REPUBLIKA.CO.ID, AL KHOR -- Rivalitas antara Kylian Mbappe dengan Archaf Hakimi hanya terjadi selama 90 menit waktu normal saat Prancis menang 2-0 atas Maroko pada babak semifinal Piala Dunia 2022 Qatar, di Stadion Al Bayt, Al Khor, Kamis (15/12/2022) dini hari WIB. Keduanya tetap menunjukkan keakraban sebelum dan sesudah pertandingan.Mbappe dan Hakimi merupakan rekan satu tim di Paris Saint-Germain...