Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan.

Kunjungi Lampung Selatan, Zulhas Pastikan Stok Beras Jelang Nataru Aman

REPUBLIKA.CO.ID, LAMPUNG -- Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) memastikan stok pangan menjelang momen Natal dan Tahun Baru (Nataru) dalam kondisi aman. Hal itu diungkapkan olehnya saat berkunjung ke Pasar Natar, Lampung Selatan.  "Aman (stok beras untuk Nataru)," kata Menko Zulhas dalam keterangan resmi Kemenko Pangan, Jumat (15/11/2024).  Zulhas mengatakan, stok beras cukup. Untuk itu dia meminta masyarakat untuk tidak khawatir...