Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) RI, Yasonna Laoly meresmikan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) dan L

Lapas I Malang Bangun Sarana Asimilasi dan EdukasiĀ 

REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Lapas I Malang meluncurkan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) yang berisi L'SIMA Bike Park, Rabu (16/9). Destinasi wisata sekaligus wahana olahraga bersepeda ini diresmikan langsung oleh Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) RI, Yasonna Laoly.  Kalapas Malang, Agung Krisna menyatakan, L’SIMA Bike Park tidak hanya sarana alternatif rekreasi bagi warga binaan. Masyarakat dari berbagai daerah bisa memanfaatkan jalur ini...

Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly

Indonesia-Laos Cegah Jaringan Narkotika Internasional

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly menjelaskan, Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) bekerja sama dengan Kementerian Hukum dan Kehakiman Laos untuk memberantas narkotika jaringan internasional. Yasonna mengatakan, kerja sama tersebut sangat penting karena mampu mencegah narkotika dari berbagai negara masuk ke Indonesia. Ia tegaskan, perederan narkotika harus dicegah. Selain itu, kerja sama yang dilakukan juga mencakupi hubungan timbal...

Pengenalan Kabinet Indonesia Maju. Presiden Joko Widodo bersama Wapres Maruf Amin, dan jajaran Kabinet Indonesia Maju berjalan bersama usai pelantikan di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (23/10).

Rabu , 23 Oct 2019, 15:37 WIB

Yasonna Diharapkan Bereskan UU Kontroversial

Pelaksana Tugas (Plt) Menteri Hukum dan HAM, Tjahjo Kumolo

Rabu , 16 Oct 2019, 17:40 WIB

Tjahjo: UU KPK Berlaku Tanpa Aturan Turunan

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly memberikan keterangan pers di Jakarta, Jumat (20/9).

Sabtu , 28 Sep 2019, 01:55 WIB

Istana Tanggapi Pengunduran Diri Yasonna Laoly