#menteri-finlandia-rasis
Senin , 04 Sep 2023, 16:00 WIB
Ribuan Orang Unjuk Rasa Protes Rasialisme Pemerintah Finlandia
REPUBLIKA.CO.ID, HELSINKI -- Ribuan orang berkumpul di ibu kota Finlandia, Helsinki, pada Ahad (3/9/2023). Mereka memprotes atas rasisme dan kebijakan pemerintah terhadap hal tersebut. Lebih dari 10 ribu pengunjuk rasa...
Jumat , 01 Sep 2023, 11:26 WIB
Pemerintah Finlandia Menyetujui Kebijakan Anti-Rasisme Setelah Serangkaian Skandal
REPUBLIKA.CO.ID, HELSINKI -- Pemerintah Finlandia menyetujui kebijakan untuk memerangi rasisme. Setelah pemerintah koalisi sayap kanan dilanda serangkaian skandal rasisme selama berbulan-bulan. Perdana Menteri Petteri Orpo mengatakan pemerintahannya setuju untuk mengatasi rasisme dan diskriminasi. Partai Koalisi Nasional (NCP) konservatif Orpo memenangkan pemilu bulan April lalu. “Setiap menteri di pemerintahan akan meninggalkan rasisme dan berkomitmen untuk bekerja dengan aktif melawan rasisme...