Mekanik memperbaiki motor di salah satu bengkel di kawasan Jalan Raya Pasar Minggu, Jakarta, Ahad (16/4/2023). Calon pemudik motor mulai memenuhi bengkel guna menyervis atau mengganti suku cadang kendaraan mereka sebelum digunakan untuk mudik Lebaran.

In Picture: Bengkel Motor Dipadati Konsumen Jelang Arus Mudik Lebaran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jelang arus mudik, sejumlah bengkel motor mengalami peningkatan konsumen. Salah satunya seperti terlihat di bengkel kawasan Jalan Raya Pasar Minggu, Jakarta, Ahad (16/4/2023). Rata-rata, para pelanggan bengkel tersebut melakukan servis atau mengganti suku cadang motornya yang akan digunakan untuk mudik ke kampung...

Pemudik sepeda motor melintas di jalur selatan di Kawasan Nagreg, Kabupaten Bandung, Kamis (30/5). Memasuki H-6 lebaran, pemudik sepeda motor mulai memadati jalur Selatan Nagreg, Kabupaten Bandung.

In Picture: Pemudik Bersepeda Motor Mulai Penuhi Jalur Mudik

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Pemudik menggunakan sepeda motor sudah tampak meramaikan jalur Pantura Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Pemudik motor mulai ramai sejak Rabu (29/5) tengah malam hingga Kamis (30/5) dini hari.Pantauan di Jalur Pantura Karawang memasuki H-6 Lebaran atau pada Kamis dini hari, arus lalu lintas di Jalur Pantura cukup ramai oleh pemudik bersepeda motor. Iring-iringan pemudik yang menggunakan sepeda...

Pemudik dengan sepeda motor melintasi Jalan Raya Klari, Karawang, Jawa Barat, Sabtu (23/6)

Ahad , 28 Apr 2019, 14:20 WIB

Menhub Imbau Warga tak Mudik Pakai Motor

Ratusan pemudik motor gratis pada arus balik tiba di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara dari Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Rabu (20/6). Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyambut para penumpang dengan memberikan balon saat turun dari kapal.

Rabu , 20 Jun 2018, 16:34 WIB

600 Pemudik Kapal Gratis Tiba di Jakarta

Pemudik (ilustrasi)

Selasa , 05 Jun 2018, 00:50 WIB

Pemudik Bermotor Harus Utamakan Keselamatan