Pengunjung melihat-lihat produk yang dipamerkan dalam Muslim Fashion Festival (MUFFEST) 2021 di pusat perbelanjaan Kota Kasablanka, Jakarta, Ahad (21/3). Ajang Muffest kembali hadir tahun ini dengan mengusung konsep hybrid yaitu offline atau langsung dan secara virtual yang berbeda dari penyelenggaran sebelumnya, guna membantu pemulihan ekonomi nasional melalui sektor fesyen muslim.Prayogi/Republika.

Industri Fesyen Muslim Didorong Jadi Produk Unggulan

IHRAM.CO.ID,  JAKARTA-- Industri fesyen muslim didorong menjadi yang terdepan dalam upaya menjadikan Indonesia sebagai produsen produk halal terbesar dunia pada 2024. Karenanya, perlu promosi terpadu secara strategis dan konsisten dalam industri fesyen muslim. “Kita ingin supaya fesyen muslim menjadi yang terdepan. Untuk menjadi pusat mode muslim dunia, diperlukan promosi terpadu seperti yang dilakukan oleh MUFFEST (Muslim Fashion Festival Indonesia). Jadi,...