Rasulullah SAW (ilustrasi). Rasulullah SAW sangat menyayangi umatnya baik di dunia dan akhirat

Ternyata Rasulullah SAW Selalu Doakan Umatnya Setelah Sholat, Ini Permintaannya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Sebagian dari gambaran keselamatan yang digariskan Rasulullah SAW untuk menjelaskan makna kemanusiaan yang dituntut dalam keteladanan dan lainnya, adalah hadits yang diriwayatkan Aisyah RA, bahwa Rasulullah SAW senantiasa melewati harinya, dalam kondisi hati dan jiwa yang baik. Dikutip dari Masrawy, Ahad (13/10/2024), Dekan Fakultas Dakwah Islam Al-Azhar Kairo Mesir, Syekh Muhammad Abd Ad-Daim al-Jundi, menerangkan Rasulullah SAW sangat memperhatikan...

Nabi Muhammad (ilustrasi). Rasulullah SAW adalah sosok penyayang bagi umatnya

Ketika Rasulullah SAW Rela Ambil Kurma Sendiri dan Mengunyahnya untuk Anak Bayi 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Kisah berikut ini akan memberikan gambaran kepada kita betapa Rasulullah Muhammad SAW, adalah sosok penyayang dan pelayan umatnya.   Rasulullah SAW rela bolak-balik mengambil kurma dari rumah istrinya untuk seorang bayi anak dari sahabatnya yang baru saja lahir. Bahkan Rasulullah SAW mengunyahkan kurma tersebut, menyuapi dan mendoakan bayi tersebut. Dikutip dari buku 115 Kisah Menakjubkan dalam Kehidupan Rasulullah SAW yang...