Advertisement
#muhammadiyah-kirim-relawan-medis-ke-turki
Selasa , 07 Feb 2023, 14:09 WIB
Siap Kirim Relawan Medis ke Turki, Muhammadiyah Koordinasi dengan Pemerintah
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Lembaga Penanganan Bencana Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) menyiapkan 29 relawan Emergency Medical Team (EMT) Muhammadiyah untuk membantu korban gempa Turki dan Suriah. EMT adalah tim...
Selasa , 07 Feb 2023, 13:17 WIB
Muhammadiyah Segera Berangkatkan Relawan Medis ke Turki
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) segera memberangkatkan relawan medis darurat ke Turki untuk membantu penanganan korban bencana gempa bumi di negara itu. "Sebanyak 29 relawan dalam keadaan siaga dan siap berangkat," kata Ketua MDMC Budi Setiawan seagaimana dikutip dalam siaran pers organisasi yang diterima di Yogyakarta, Selasa (7/2/2023). Menurut Budi, tim medis darurat yang akan diberangkatkan ke Turki...