Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah, KH Muhammad Cholil Nafis di Kantor MUI Pusat, Kamis (15/8/2024).

56 Pria Pesta Seks Gay, MUI: Kriminalkan Penyelenggara dan Pelaku Promosinya 

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengapresiasi aparat yang menangkap pelaku pesta seks sesama jenis yang dilakukan 56 pria di sebuah hotel di Kuningan, Jakarta Selatan. MUI meminta aparat untuk mengkriminalkan penyelenggara dan pelaku promosi lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LGBT) tersebut karena tidak sesuai dengan Pancasila. Ketua MUI Pusat Bidang Dakwah, KH Muhammad Cholil Nafis mengapresiasi aparat yang telah...

Nelayan mencari ikan di kawasan Tanjung Pasir, Kabupaten Tangerang, Banten, Jumat (10/1/2024). Nelayan mengeluhkan sulit mencari tangkapan ikan akibat adanya pagar laut yang membentang di perairan Tangerang, Banten.

MUI Pusat soal PSN di PIK 2: Keputusan se-Indonesia, MUI Daerah tak Bisa Membantah

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Ketua Tim Investigasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat tentang PSN dan PIK 2, Masduki Baidlowi membantah adanya perbedaan sikap dengan MUI Provinsi Banten terkait Proyek Strategis Nasional (PSN) di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2. "Oh enggak, jadi tidak ada perbedaan pandangan. Saya sudah klarifikasi ke MUI Banten karena ternyata MUI Banten itu sebenarnya sama pandangannya sama kita," ujar...