#munggahan-ramadhan
Ahad , 19 Mar 2023, 17:06 WIB
Penjual Bunga Tabur Raup Untung Manfaatkan Momen Nyadran Jelang Lebaran
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Penjual bunga tabur mulai bermunculan di Kota Yogyakarta menjelang Ramadhan 2023. Penjual bunga musiman ini memenuhi trotoar hingga mulai banyak yang berjualan di berbagai pasar tradisional...
Sabtu , 18 Mar 2023, 15:57 WIB
Sambut Ramadhan, Lansia Munggahan Bersama Rumah Zakat
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Puluhan lansia di Desa Tegalurung, Kecamatan Balongan, Kabupaten Indramayu, mengikuti acara munggahan menyambut bulan suci Ramadhan. Kegiatan itu digelar oleh Relawan Inspirasi Rumah Zakat. Munggahan merupakan tradisi yang biasa dilaksanakan oleh sebagian besar masyarakat di Jawa Barat menjelang bulan suci Ramadhan. Munggahan diisi dengan acara kumpul-kumpul dan makan bersama. ‘’Munggahan Bersama Lansia baru pertama kali kami gelar,’’ ujar Relawan...