#musik-billie-eilish
Jumat , 28 Oct 2022, 21:38 WIB
Billie Eilish Terkejut Musiknya Dianggap Identik dengan Depresi dan Kesedihan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyanyi Billie Eilish dikenal dengan musik pop-nya yang anti-mainstream. Namun rupanya, Eilish terkejut jika banyak yang menganggap musiknya identik dengan depresi dan kesedihan. Pelantun “Bad Guy” itu tidak...
Sabtu , 10 Jul 2021, 04:31 WIB
Terapi Bantu Billie Eilish Lebih Mudah Tulis Lagu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Billie Eilish menjadi salah satu penyanyi yang rutin menjalani terapi guna merilis stres di hidupnya. Menurut pelantun “Bad Guy” itu, menjalani terapi setidaknya seminggu sekali sangat membantunya dalam proses kreatif.Eilish juga menyarankan semua orang untuk mencoba melakukan terapi. Tidak hanya bagi mereka yang sedang depresi, menurutnya, terapi juga dianjurkan bagi mereka yang bahagia."Saya benar-benar percaya bahwa...