#musim-inggris
Sabtu , 07 Aug 2021, 01:53 WIB
Alhamdulillah, Sebuah Masjid akan Dibangun di East Brunswick
IHRAM.CO.ID, EAST BRUNSWICK -- Islamic Center East Brunswick (ICEB) menggelar agenda peletakan batu pertama untuk pembangunan masjid di New Brunswick Avenue di East Brunswick. Masjid ini disebut-sebut akan menjadi tempat di...
Jumat , 20 Nov 2020, 16:29 WIB
Pers Inggris Keluarkan Pedoman Menulis Berita Soal Muslim
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Regulator pers Inggris mengeluarkan pedoman Organisasi Standar Pers Independen (IPSO) menyusul sejumlah pembahasan kasus kontroversial di media mainstream Inggris yang sangat ditentang komunitas Muslim. Seperti dilansir 5 Pillars, Jumat (20/11), IPSO menekankan perlunya menegakkan kebebasan berbicara dengan memperhatikan sejumlah hal. Pedoman IPSO mendorong jurnalis tidak mempublikasikan informasi yang tak akurat, menyesatkan dan menyimpang atau mendiskriminasi seseorang. Selain itu,...