Program Z-Auto yang digagas Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI telah berhasil meningkatkan perekonomian mustahik penerima manfaat hingga bisa memiliki rumah. Hal ini dirasakan Romi (49), yang memiliki bengkel Z-Auto di Jl Manggarai selatan II, DKI Jakarta.

Program Z-Auto Baznas Bantu Wujudkan Mimpi Mustahik Miliki Rumah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Program Z-Auto yang digagas Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI telah berhasil meningkatkan perekonomian mustahik penerima manfaat hingga bisa memiliki rumah. Hal ini dirasakan Romi (49), yang memiliki bengkel Z-Auto di Jl Manggarai selatan II, DKI Jakarta.  Z-Auto adalah program pemberdayaan UMKM di bidang usaha bengkel motor yang dikelola para mustahik binaan. Pada program Z-Auto, Baznas memberikan bantuan...

Ilustrasi penyaluran zakat, infak, dan sedekah, Baznas Banjarnegara

Baznas Banjarnegara Salurkan Miliaran Bantuan. Ini Perinciannya

REPUBLIKA.CO.ID, BANJARNEGARA — Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Banjarnegara menyalurkan dana zakat kepada para mustahik selama dua hari pada pekan lalu. Totalnya mencapai lebih dari Rp 2,4 miliar. Penyaluran dana zakat berlangsung di Pendapa Dipayudha Adigraha, yang dipimpin oleh Ketua Baznas Banjarnegara, H Sutedjo Slamet Utomo. Penerimanya adalah 580 mustahik tetap, 1.198 siswa tidak mampu, dan 180 penyuluh agama Islam....