#namer-israel-meledak
Ahad , 16 Jun 2024, 10:25 WIB
Tentara Israel Bertumbangan, 53 Tewas Sejak Serang Rafah
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA – Akhir pekan ini menjadi salah satu yang paling mematikan bagi pasukan penjajahan Israel (IDF) di Jalur Gaza. Setelah delapan diumumkan tewas akibat kendaraan mereka diledakkan pejuang Palestina...
Ahad , 16 Jun 2024, 09:57 WIB
Hari Wukuf yang Menjadi Bencana Bagi Tentara Israel dan Doa Jamaah Haji untuk Palestina
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA — Tentara Pendudukan Israel (IDF) mengumumkan, sebelas tentara dari Brigade Teknik 601 dan Brigade 179 tewas. Dua tentara lainnya terluka dalam konfrontasi dengan perlawanan Palestina di jalur Gaza, lapor Al-Mayadeen, Ahad (16/6/2024). Media Israel melaporkan insiden parah di Gaza tengah, di mana IDF mengakui kematian dua tentara tambahan dari Brigade 179 akibat alat peledak rakitan (IED) yang juga melukai...
Ahad , 16 Jun 2024, 09:12 WIB
Tewasnya Delapan Prajurit IDF Guncang Tentara Israel
REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV – Terbunuhnya delapan tentara ISrael akibat diserang...