Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komisaris Jenderal (Pol.) Budi Waseso

BNN: Narkoba Baru yang Kami Takuti Telah Masuk Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Budi Waseso menyebutkan jika narkoba jenis Flakka sudah mulai memasuki Tanah Air. Ia menyatakan jajarannya sudah mendeteksi peredaran narkoba jenis baru itu di tanah air."‎Ada 66 jenis baru yang masuk ke tanah air, termasuk flaka, yang kami takuti karena itu sudah masuk di Indonesia," kata Budi saat acara pemusnahan narkoba...

Narkoba jenis Flakka

Selasa , 25 Jul 2017, 08:00 WIB

Polisi Waspadai Masuknya Flakka ke Indonesia

Narkoba jenis Flakka

Sabtu , 22 Jul 2017, 03:05 WIB

6 Fakta Mengenai Narkoba Jenis Flakka

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Budi Waseso

Sabtu , 22 Jul 2017, 00:06 WIB

BNN Telusuri Peredaran Narkoba Jenis Flakka

Tes narkoba

BNN-Kemenkes Antisipasi 251 Jenis Narkoba Baru

REPUBLIKA.CO.ID, JAKATA--Direktur Advokasi Deputi Bidang Pencegahan Badan Narkotika Nasional Brigjen Pol Victor Pudjiadi mengatakan institusinya siap menangani dan mengantipasi masuknya 251 jenis narkoba baru tahun ini."Tiap tahun memang selalu keluar jenis baru. Menurut Undang-Undang, Menteri Kesehatan setiap saat dapat mengeluarkan daftar obat baru, jadi sudah diantisipasi," kata Victor di Jakarta, Rabu (15/5).Victor menjelaskan, dari 251 jenis narkoba baru itu...