Advertisement
#nft-logo-kpk
Rabu , 19 Jan 2022, 13:31 WIB
KPK Tanggapi Penjualan Logo Mereka di Market Place NFT
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) angkat bicara terkait adanya akun yang mengatasnamakan KPK dalam sebuah marketplace non-fungible tokens (NFT), OpenSea. KPK menegaskan, akun tersebut bukan akun resmi lembaga...