Advertisement
#omzet-ikan-cupang
Kamis , 02 Dec 2021, 23:31 WIB
Omzet Peternak Ikan Cupang Naik 300 Persen Selama Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, KEDIRI -- Omzet peternak ikan cupang di Kota Kediri, Jawa Timur, naik selama pandemi COVID-19. Para peternak mampu meraih pendapatan hingga puluhan juta rupiah dari budi daya ikan cupang...