#operasi-militer-pakistan
Selasa , 14 Jul 2015, 23:51 WIB
Serangan Jet Pakistan Tewaskan 14 Militan
REPUBLIKA.CO.ID,ISLAMABAD--Militer Pakistan mengatakan, serangan jet telah menewaskan 14 militan di wilayah barat laut dekat perbatasan Afghanistan.Dalam sebuah pernyataan yang dikeluarkan pihak militer, beberapa komandan penting militan termasuk di antara...
Selasa , 17 Jun 2014, 12:00 WIB
Pakistan Gelar Operasi Penuh
MIRANSHAH — Militer Pakistan secara resmi mengumumkan operasi militer skala penuh menghadapi para milisi di Waziristan Utara, Ahad (15/6). Operasi yang diberi nama Zarb-e-Azb ditujukan untuk menghabisi pemberontak lokal dan asing yang bersembunyi di kawasan perbukitan tersebut. "Berdasarkan arahan dari pemerintah, militer Pakistan telah meluncurkan operasi menyeluruh melawan teroris lokal dan asing," ujar juru bicara militer Pakistan...