#otk-papua
Selasa , 24 Jan 2023, 18:14 WIB
Tukang Ojek Tewas Diserang OTK di Papua
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Polres Puncak saat ini tengah menangani kasus penyerangan terhadap tukang ojek yang terjadi di Jembatan Ilame, Jalan Gome, Kampung Wako, Distrik gome, Kabupaten Puncak yang dilakukan...
Ahad , 06 Nov 2022, 16:45 WIB
Polisi: OTK Papua Bakar Kamp Penambang, Satu Orang Terbunuh
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA ---- Kapolres Pegunungan Bintang AKBP Cahyo Sukarnito mengakui, orang tak dikenal (OTK) telah membakar camp dan menyerang para penambang hingga menyebabkan seorang di antaranya meninggal. "Insiden penyerangan terjadi Sabtu malam (5/11) sekitar pukul 18.00 WIT menyebabkan seorang penambang meninggal akibat luka yang dideritanya," katanya saat dihubungi dari Jayapura, Minggu. Dia mengungkapkan insiden itu terjadi Sabtu malam (5/11). Namun laporan baru diterima...
Rabu , 19 May 2021, 04:46 WIB
Kapolda: Dua Senjata Api Milik Yonif 432 Dibawa Kabur OTK
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri...
Kamis , 07 Jun 2012, 07:34 WIB
Dor..OTK di Papua Kembali Beraksi, Satu Warga Sipil Tewas
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Penembakan yang dilakukan Orang Tak Dikenal...