Advertisement
#pabrik-tahu-tempe
Jumat , 28 Oct 2022, 09:53 WIB
Pengrajin Tahu Tempe di Bandung Mogok Produksi Imbas Harga Kedelai Naik
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pengrajin tahu dan tempe di sentra industri tahu Cibuntu, Kota Bandung akan melakukan mogok produksi terhitung tanggal 29 hingga 31 Oktober. Kebijakan tersebut diputuskan mengingat harga kedelai...