Foto udara sejumlah kendaraan terjebak macet di jalan alternatif Padang - Bukittinggi via Malalak di Balingka, Agam, Sumatera Barat, Ahad (16/6/2024). Kemacetan sepanjang 7 kilometer itu terjadi akibat adanya truk yang mengalami kerusakan di Kelok Sikabu, Agam dan kondisi jalan sempit serta bertambahnya volume kendaraan, sementara ruas jalan utama masih dalam perbaikan hingga 21 Juli 2024.

In Picture: Ada Truk Rusak, Jalur Alternatif Padang-Bukittinggi Macet 7 Kilometer

REPUBLIKA.CO.ID, AGAM -- Sejumlah kendaraan terjebak macet di jalan alternatif Padang - Bukittinggi via Malalak di Balingka, Agam, Sumatera Barat, Ahad (16/6/2024). Kemacetan sepanjang 7 kilometer itu terjadi akibat adanya truk yang mengalami kerusakan di Kelok Sikabu, Agam dan kondisi jalan sempit serta bertambahnya volume kendaraan, sementara ruas jalan utama masih dalam perbaikan hingga 21 Juli...

Karyawan yang menggunakan kostum pohon memegang bibit kaliandra sebelum ditanam di lingkungan perusahaan PT Semen Padang, di Indarung, Padang, Sumatera Barat, Selasa (28/11/2023). PT Semen Padang bersama seluruh karyawan menanam 2.000 bibit pohon kaliandra yang nantinya menjadi salah satu program Alternatif Fuel Resource (AFR) untuk pengganti batubara sebagai program jangka panjang perusahaan yang mengusung konsep industri hijau itu.

In Picture: Penananaman 2.000 Pohon Kaliandra di Padang

REPUBLIKA.CO.ID,PADANG -- Karyawan yang menggunakan kostum pohon memegang bibit kaliandra sebelum ditanam di lingkungan perusahaan PT Semen Padang, di Indarung, Padang, Sumatra Barat, Selasa (28/11/2023). PT Semen Padang bersama seluruh karyawan menanam 2.000 bibit pohon kaliandra yang nantinya menjadi salah satu program Alternatif Fuel Resource (AFR) untuk pengganti batu bara sebagai program jangka panjang perusahaan yang mengusung konsep industri hijau...