Advertisement
#pan-buka-peluang-bergabungnya-hary-tanoe
Selasa , 22 Jan 2013, 06:49 WIB
PAN Buka Peluang Bergabungnya Hary Tanoe
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Partai Amanat Nasional membuka peluang bergabungnya Hary Tanoesoedibjo. Keberadaan Hary dalam PAN diyakini semakin menyukseskan cita-cita PAN untuk meraih perolehan suara dalam Pileg lebih dari 10 persen...