Polri bersama dengan Mahasiswa, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Organisasi Kepemudaan (OKP) berkolaborasi menggelar kegiatan bakti sosial (baksos) bulan Ramadhan.

Bersama Mahasiswa dan Pemuda, Kapolri Bagikan Sembako untuk Masyarakat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Polri bersama dengan mahasiswa, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), dan Organisasi Kepemudaan (OKP) berkolaborasi menggelar kegiatan bakti sosial (baksos) bulan Ramadhan. Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menilai, kegiatan kolaborasi tersebut merupakan wujud nyata dari elemen mahasiswa, BEM dan kepemudaan sebagai bentuk kepedulian untuk membantu masyarakat, khususnya yang terdampak pandemi Covid-19. Sigit pun berpesan kepada para mahasiswa dan generasi muda...

Virus corona (ilustrasi)

Pakar: Pandemi Memberi Dampak Ekonomi Terbesar Setelah Perang Dunia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pandemi Covid-19 yang dirasakan hampir di seluruh dunia memberikan dampak ekonomi terbesar setelah Perang Dunia II. Demikian menurut Chair of T20 Global Health Supply Chain Program (GHSC) Prof Hasbullah Thabrany. Hasbullah dalam acara T20 the Indonesian Healthcare Future Forward yang dipantau di Jakarta, Selasa, mengatakan Covid-19 telah menghancurkan tiga persen PDB dunia, atau sekitar 38 triliun Dollar...