Lebih dari 6.500 masjid di Provinsi Khyber Pakhtunkhwa Pakistan telah dipasangi panel surya. Pemasangan panel surya ini merupakan program kebijakan dari Pemerintah Khyber Pakhtunkhwa. Lebih dari 6.500 Masjid di Pakistan Dipasangi Panel Surya 

Lebih dari 6.500 Masjid di Pakistan Dipasangi Panel Surya 

REPUBLIKA.CO.ID, ISLAMABAD -- Lebih dari 6.500 masjid di Provinsi Khyber Pakhtunkhwa Pakistan telah dipasangi panel surya. Pemasangan panel surya ini merupakan program kebijakan dari Pemerintah Khyber Pakhtunkhwa. Saat ini, 9.000 lebih masjid yang masih dalam proses peralihan menggunakan energi surya. Seperti dilansir Iqna.ir, Kamis (3/11/2022), selain pemasangan panel surya di masjid-masjid di sekitar Khyber Pakhtunkhwa , pemerintah Khyber Pakhtunkhwa untuk pertama kalinya...

Peresmian Solarpreneur Development Center (SDC) di Kampus Universitas Surabaya.

Ini Dia Peluang Bisnis Baru Bidang Energi

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA --- Sektor industri energi baru terbarukan melalui Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) atap sangatlah menjanjikan. “Di Indonesia, tahun 2018 konsumen PLTS Atap hanya 609 pelanggan. Tahun 2021, ternyata meningkat menjadi 4.133 pelanggan. Potensi pasar begitu besar, sehingga perlu kita siapkan tenaga-tenaga ahli dalam negeri agar dapat memenuhi permintaan pasar yang tinggi tersebut”, ujar Fabby Tumiwa, Ketua Asosiasi Energi...