Pengunjuk rasa dari Asosiasi Wartawan Papua (AWP), mahasiswa, dan aktivis HAM membawa poster saat berunjuk rasa di Mapolda Papua, Selasa (17/12/2024). Mereka menuntut Polda Papua agar segera mengungkap kasus pelemparan bom molotov di Kantor Redaksi Jubi yang terjadi pada Oktober 2024.

In Picture: Aktivis HAM Tuntut Kasus Pelemparan Bom Molotov di Kantor Redaksi Jubi Diungkap

REPUBLIKA.CO.ID, PAPUA -- Pengunjuk rasa dari Asosiasi Wartawan Papua (AWP), mahasiswa, dan aktivis HAM membawa poster saat berunjuk rasa di Mapolda Papua, Selasa (17/12/2024). Mereka menuntut Polda Papua agar segera mengungkap kasus pelemparan bom molotov di Kantor Redaksi Jubi yang terjadi pada Oktober...

Masjid Darussalam dan Kompleks situs pemakaman raja di Namatota, Kaimana, Papua Barat, Jumat (18/3/2022). Namatota merupakan kerajaan yang ada di Semenanjung Bomberai dan berafiliasi dengan Kesultanan Tidore di Maluku Utara.

Islamisasi Papua Terjadi Sebelum Para Penginjil dan Kolonial Tiba

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Berangkat dari minimnya sumber tertulis mengenai sejarah Islam di papua, penelusuran informasi diperoleh dari penuturan pemuka agama Islam dan petuanan (raja). Menurut mereka agama Islam telah masuk ke Papua sejak abad ke-17, khususnya menyebar di daerah pesisir dengan berpangkal pada kabupaten Sorong dan Fak-Fak yang dianggap sebagai pintu masuk Islam ke Papua. Berdasarkan penuturan para narasumber dan pemilik...