Peta Papua. Ilustrasi

Majelis Rakyat Papua Klaim tak Dilibatkan soal Pemekaran

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA — Majelis Rakyat Papua (MRP) menyayangkan sikap pemerintah pusat dalam wacana pemekaran provinsi di Papua. Ketua Urusan Rumah Tangga MRP Dorince Meheu mengatakan, semestinya Presiden Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan kepada kementerian terkait pemekaran, untuk berdiskusi dengan lembaga resmi adat yang didirikan negara sebagai representasi orang asli Papua. MRP kata dia, sampai hari ini, tak pernah dilibatkan dalam apapun...

Peta Papua. Ilustrasi.

Selasa , 29 Oct 2019, 17:21 WIB

Majelis Rakyat Papua Tolak Wacana Pemekaran

Presiden Joko Widodo (ketiga kiri) didampingi Mendagri Tito Karnavian (keempat kanan), Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (keempat kiri), Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto (kiri), Gubernur Papua Lukas Enembe (kelima kiri) dan Bupati Jayawijaya John Richard Banua (kedua kiri) mengamati bangunan yang terbakar saat kerusuhan lalu di Kantor Bupati Jayawijaya, Wamena, Papua, Senin (28/10/2019).

Selasa , 29 Oct 2019, 15:12 WIB

Mahfud-Tito Bertemu Bahas Papua

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian saat diwawancarai wartawan usai melaksanakan apel pagi bersama jajaran Kemendagri, Kamis (24/10).

Selasa , 29 Oct 2019, 14:43 WIB

Tito Sebut Satu Provinsi Baru Bernama Papua Selatan