Advertisement
#paria
Rabu , 20 Jan 2016, 08:05 WIB
Mengobati Cacingan dengan Buah Pare
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN - Cacingan masih menjadi persoalan kesehatan di Indonesia. Pasalnya penyakit ini masih banyak menyerang masyarakat, khususnya anak-anak. Data Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan (P2PL) Kementerian Kesehatan menunjukkan...