Sejumlah wisatawan menikmati libur lebaran di Pantai Gandoriah, Pariaman, Sumatera Barat, Sabtu (15/5/2021). Wali Kota Pariaman, Genius Umar, mengatakan di daerahnya terjadi peningkatan angka wisatawan dibandingkan libur lebaran Idul Fitri tahun lalu.

Pariaman Catat Kenaikan Angka Wisatawan 100 Persen

REPUBLIKA.CO.ID, PARIAMAN -- Wali Kota Pariaman, Genius Umar, mengatakan di daerahnya terjadi peningkatan angka wisatawan dibandingkan libur lebaran Idul Fitri tahun lalu. Genius menyebut kenaikan angka wisatawan bahkan mencapai 100 persen. "Terlihat dari ramainya wisatawan yang datang, tingkat kenaikan pengunjung meningkat dari tahun lalu sekitar 100 persen, atau dua kali lipat dari tahun lalu," kata Genius, Jumat (6/5/2022). Genius menjelaskan berdasarkan catatan...

Wakil Presiden Maruf Amin.

Nama Wapres akan Dijadikan Nama Pantai di Pariaman

REPUBLIKA.CO.ID, PARIAMAN -- Pemerintah Kota (Pemkot) Pariaman, Sumatra Barat, akan menggunakan nama Wakil Presiden (Wapres) RI saat ini, Ma'ruf Amin, sebagai salah satu nama pantai di daerah itu. "Waktu penanaman pohon yang dihadiri oleh Wapres saya meminta izin untuk menggunakan namanya menjadi nama pantai," kata Wali Kota Pariaman, Genius Umar, Selasa (6/4). Ia mengatakan penggunaan nama tersebut merupakan usulan dari...