#pariwisata-kuba
Kamis , 11 Jun 2020, 11:42 WIB
Kuba Buka Wisata, Semua Wisatawan Asing akan Dites Corona
REPUBLIKA.CO.ID, HAVANA -- Perdana Menteri Kuba Manuel Marrero Cruz mengatakan negaranya akan menggelar tes virus corona bagi semua wisatawan asing. Rencana itu disampaikan sebelum negara terbesar di Kepulauan Karibia itu...
Jumat , 12 Jul 2019, 10:33 WIB
Pariwisata Kuba Anjlok Akibat Sanksi AS
REPUBLIKA.CO.ID, HAVANA -- Pariwisata Kuba turun 8,5 persen di tengah semakin ketatnya pembatasan perjalanan ke Pulau Karibia oleh Amerika Serikat (AS). Kedatangan wisatawan yang semakin menurun dapat berdampak pada perekonomian Kuba, di mana sektor pariwisata merupakan penyumbang pemasukan terbesar untuk mengimbangi ekspor yang lemah. Pemerintahan Presiden AS Donald Trump memberikan sanksi kepada Kuba, karena mendukung Presiden Venezuela Nicolas Maduro. Bulan...
Selasa , 22 Mar 2016, 08:22 WIB
Hubungan AS-Kuba Membaik, Kapal Pesiar Siap Menjamah Kuba
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Situs jalur pelayaran terbesar mendapat...