#pasien-ginjal-akut
Selasa , 07 Feb 2023, 16:39 WIB
Wakil Ketua DPR Dorong Pemerintah Pelajari Timbulnya Kembali Gagal Ginjal Akut
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad akan meminta Komisi IX untuk memberikan perhatian khusus terhadap kembali merebaknya kasus gagal ginjal akut. Untuk Kementerian Kesehatan (Kemenkes), ia meminta...
Selasa , 07 Feb 2023, 00:40 WIB
Kemenkes Beberkan Kronologi Pasien Gagal Ginjal Akut Meninggal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Juru Bicara Kementerian Kesehatan, M Syahril, mengonfirmasi adanya penambahan dua kasus baru Gangguan Ginjal Akut Progresif Atipikal (GGAPA). Penambahan itu, terjadi setelah tidak adanya kasus baru sejak awal Desember tahun lalu.“Penambahan kasus tercatat pada tahun ini, satu kasus konfirmasi GGAPA dan satu kasus suspek,” ujar Syahril di Jakarta, Senin (6/2/2023).Menurutnya, dua kasus itu dilaporkan oleh Dinas...
Selasa , 01 Nov 2022, 00:45 WIB
Dokter: Akupuntur Bisa Jadi Terapi Pasien Ginjal Kronik Anak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dokter spesialis akupuntur dr. Irma Nareswari,...
Senin , 31 Oct 2022, 19:48 WIB
Polri Cari Bukti Kematian Pasien Ginjal Akut Lewat Urine dan Darah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri mengumpulkan...