Kanker (ilustrasi). Kasus kanker di dunia saat ini semakin banyak ditemukan pada kelompok usia yang lebih muda yaitu di bawah 50 tahun.

Kasus Kanker di Bawah Usia 50 Tahun Melonjak 79 Persen, Apa Pemicunya?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kasus kanker di dunia saat ini semakin banyak ditemukan pada kelompok usia yang lebih muda yaitu di bawah 50 tahun. Dalam kurun waktu 30 tahun, kasus kanker pada kelompok usia ini meningkat sebanyak 79 persen. Fakta ini diungkapkan dalam sebuah studi yang dipublikasikan dalam jurnal BMJ Oncology. Studi ini mengungkapkan, jumlah kasus kanker baru di dunia pada 2019...

Petugas kesehatan menyuntikkan vaksin Covid-19 kepada warga saat vaksinasi keliling untuk warga lansia dan disabilitas. (ilustrasi)

Tak Ada Larangan Pasien Kanker Terima Vaksin Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Spesialis penyakit dalam dan konsultan hematologi onkologi dari Universitas Indonesia dr Jeffry Beta Tenggara SpPD-KHOM mengatakan, hingga saat ini tidak ada larangan bagi pasien kanker, termasuk kanker payudara, menerima suntikan vaksin Covid-19. Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) sebelumnya memberikan rekomendasinya terkait vaksin Covid-19 pada pasien kanker. "Sebetulnya, saat ini pasien kanker tidak dilarang untuk diberikan vaksin,"...