Menteri BUMN Rini Soemarno dan Plt Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati melakukan peninjauan kesiapan pasokan dan distribusi BBM di Terminal BBM Semarang Group, Jumat (1/6).

Pertamina Tambah Fasilitas untuk Mudik Lebaran 2018

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelaksana Tugas Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengungkapkan, Pertamina menambah fasilitas untuk pengisian bahan bakar minyak (BBM) di dalam maupun di luar tol buat mudik tahun ini. Untuk tangki BBM yang dapat dipindahkan, ada penambahan sebanyak 105 unit tersebar di jalur mudik di pulau Jawa. "Kita sudah siapkan, baik tambahan sarana fasilitas untuk di tol...

Petugas mencoba sepeda motor pengantar BBM yang disiapkan untuk arus mudik di SPBU Muri Tegal, Jawa Tengah, Senin (21/5).

Ahad , 27 May 2018, 15:18 WIB

Pertamina Siapkan Pasokan di Tol Fungsional

Petugas mengecek sepeda motor pengantar BBM yang disiapkan untuk arus mudik di SPBU Muri Tegal, Jawa Tengah, Senin (21/5).

Rabu , 23 May 2018, 17:04 WIB

ESDM Prediksi Kenaikan Konsumsi BBM

Kendaraan mengisi bahan bakar minyak di SPBU, Jakarta.

Rabu , 16 May 2018, 13:18 WIB

Pertamina akan Tambah 15 Persen Pasokan BBM

Antrean BBM (ilustrasi)

Jelang Puncak Mudik, DPR Ingatkan Ketersediaan hingga Distribusi Stok BBM

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), Rofi' Munawar meminta PT Pertamina (Persero) melakukan antisipasi ketersedian stok BBM secara cermat, baik teknis distribusi maupun alokasi kuota. Diperlukan simulasi dan formulasi ketersediaan BBM yang lebih baik dibandingkan tahun lalu, terlebih saat ini adanya rute tol dan jalan alternatif baru untuk mudik. "Mudik lebaran tahun 2016 harus...