Advertisement
#pasokan-gas-mesir
Jumat , 17 Jun 2022, 18:37 WIB
Lebanon-Mesir akan Teken Kesepakatan Final Impor Gas pada 21 Juni
REPUBLIKA.CO.ID BEIRUT - Lebanon dan Mesir akan menandatangani kesepakatan final untuk mengimpor gas pada 21 Juni. Demikian kata juru bicara kementerian energi Lebanon kepada Reuters. Rencana yang pertama kali diumumkan pada...
Rabu , 21 Aug 2013, 08:25 WIB
Mesir Akan Lanjutkan Pasok Gas ke Yordania
REPUBLIKA.CO.ID, AMMAN -- Duta Besar Mesir di Amman mengatakan negeri Piramida berupaya untuk memulai kembali pasokan gas alam ke Yordania sesegera mungkin. Mesir akan terus memasok Yordania dengan gas alam dengan harga khusus, menekankan bahwa kondisi keamanan yang berlaku di Sinai telah menunda perbaikan saluran pipa, Khaled Tharwat mengatakan pada sebuah konferensi pers, Selasa (20/8). Sebuah serangan pada saluran pipa gas...