Media Vatikan Puji Rencana Perjalanan Paus ke Irak

Media Vatikan Puji Rencana Perjalanan Paus ke Irak

REPUBLIKA.CO.ID,ROMA -- Media internasional mengikuti perjalanan kunjungan paus ke Irak dengan minat yang sangat besar. Tujuh puluh lima jurnalis akan melakukan perjalanan dengan pesawat khusus yang membawa pemimpin Gereja Katolik itu dari Roma ke Baghdad. Jumlah ini hampir dua kali lipat dari yang biasanya diizinkan dalam penerbangan kepausan. Selain itu, ratusan reporter dan kru kamera akan mengikuti kunjungannya di lapangan. "Ini...