Dewan direksi peer to peer lending Akseleran dalam paparan kinerja akhir tahun di Jakarta, Rabu (15/1).

2020, Akseleran Targetkan Penyaluran Pembiayaan Rp 2 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perusahaan peer to peer lending Akseleran telah menyalurkan pinjaman sebesar Rp 766 miliar di 2019 kepada sebanyak 2144 peminjam. Jumlah ini meningkat empat kali lipat dibandingkan tahun 2018.CEO dan Co- Founder Akseleran Ivan Tambunan menjelaskan, dana yang disalurkan berasal dari lender perorangan sebanyak 80 persen, dan institusional lender sebanyak 20 persen. Adapun beberapa institutional lender Akseleran...

Fintech ilegal

Jumat , 01 Nov 2019, 12:46 WIB

OJK: Server Fintech Ilegal Terbanyak Berada di AS

Fintech pelaku predatory lending.

Selasa , 08 Oct 2019, 08:34 WIB

OJK Kembali Hentikan 133 Fintech Ilegal