#pejabat-dilindungi
Rabu , 08 Jul 2015, 17:11 WIB
Istana Tegaskan tak Ada Perpres untuk Lindungi Pejabat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Komunikasi Presiden Teten Masduki membenarkan bahwa pemerintah saat ini tengah menyusun peraturan presiden (Perpres) tentang percepatan pembangunan. Namun, Teten menegaskan Perpres tersebut tidak memberi perlindungan...
Rabu , 10 Jun 2015, 19:13 WIB
KPK tak Khawatir dengan Inpres Perlindungan Pejabat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengaku tak risau atas rencana penerbitan instruksi presiden (Inpres) tentang perlindungan hukum bagi pejabat bidang infrastruktur. KPK menilai, Inpres tersebut tak akan menghambat KPK untuk menjerat siapapun jika memang ditemukan indikasi terjadinya korupsi.Pelaksana tugas Wakil Ketua KPK, Johan Budi mengatakan, Inpres tidak bisa melindungi pihak yang terbukti melakukan tindak pidana. "Kalau ada...