#pejuang-hamas-melawan-israel
Jumat , 30 Aug 2024, 12:57 WIB
Pengamat: Israel Serang Tepi Barat karena Gagal Kalahkan Hamas di Gaza
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Israel telah meningkatkan serangan di Tepi Barat, sebuah wilayah yang telah lama menjadi pusat konflik antara Israel dan Palestina. Serangan ini mencakup operasi militer yang intensif, penggerebekan, dan penangkapan...
Jumat , 26 Jul 2024, 05:35 WIB
Mantan Intel Israel: Hamas Jauh dari Kata Kalah
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA – Klaim Perdana Menteri Israel soal mengalahkan kelompok Hamas di Gaza disangkal mantan perwira intelijen Israel. Kelompok pejuang Palestina itu disebut masih jauh dari kata kalah. Michael Milshtein, mantan perwira intelijen militer Israel yang memimpin studi Palestina di Pusat Studi Timur Tengah dan Afrika Moshe Dayan yang berbasis di Tel Aviv, mengatakan kepada kantor berita Reuters bahwa Israel akan...
Rabu , 24 Jul 2024, 18:50 WIB
Viral, Video Pesan Terakhir Pejuang Hamas kepada Ibunya Sebelum Dibunuh Drone Israel
REPUBLIKA.CO.ID, TEPI BARAT — Video detik-detik terakhir seorang pejuang...