#pekerja-migran-magetan
Kamis , 10 Jun 2021, 23:27 WIB
Satu Pekerja Migran Asal Magetan Terpapar Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID,MAGETAN -- Petugas Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Magetan, Jawa Timur menemukan satu pekerja migran Indonesia (PMI) asal daerah itu positif terpapar COVID-19, berdasarkan pemeriksaan tes usap yang dilakukan Satgas...
Rabu , 19 Feb 2020, 23:27 WIB
Magetan Kirim 20 Ribu Masker Bagi Warganya di Hong Kong
REPUBLIKA.CO.ID, MAGETAN - -Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magetan, Jawa Timur, mengirimkan sebanyak 20 ribu masker untuk warganya di Hong Kong, seiring merebaknya wabah virus corona tipe baru, covid-19. Plt Kabag Humas dan Protokol Kabupaten Magetan Saif Muchlisun mengatakan, puluhan ribu masker tersebut dikirim oleh Bupati Magetan Suprawoto melalui Kantor Pos Indonesia cabang Magetan pada Rabu ke Konsulat Jenderal Republik Indonesia...