Advertisement
#pelajar-covid-19
Selasa , 01 Sep 2020, 21:39 WIB
Satu Pelajar di Indramayu Terkonfirmasi Positif Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Indramayu terus bertambah. Kali ini menimpa seorang pelajar remaja puteri dari Kecamatan Haurgeulis.Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19...