Advertisement
#pelaku-pembunuhan-pengusaha-tembaga
Ahad , 05 May 2024, 19:36 WIB
Terduga Pelaku Pembunuh Pengusaha Tembaga di Boyolali Ditangkap, Motifnya Ternyata...
REPUBLIKA.CO.ID, BOYOLALI--Satuan Reskrim Polres Boyolali bersama Jatanras Polda Jawa Tengah berhasil menangkap terduga pelaku pembunuhan pengusaha kerajinan tembaga, Bayu Handono (37 tahun). Bayu ditemukan meninggal dunia di rumahnya Kampung Kebonso...