#pelaku-penembakan-tol-bintaro
Rabu , 01 Dec 2021, 20:08 WIB
Penembakan di Tol Bintaro, Polisi: Akan Ada Uji Balistik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya akan melakukan uji balistik terkait penembakan yang menyebabkan warga sipil meninggal dunia oleh personelnya di gerbang Tol Bintaro, Jakarta Selatan pada Jumat (26/11)....
Rabu , 01 Dec 2021, 16:29 WIB
Pelapor dan Pelaku Penembakan Bintaro Berhubungan Teman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Terduga pelaku penembakan di gerbang Tol Bintaro, Jakarta Selatan, Ipda OS, memiliki hubungan pertemanan dengan pelapor O yang mengaku dibuntuti korban penembakan. Hubungan pertemanan itu yang membuatnya menghubungi Ipda OS, saat dirinya merasa terancam."Jadi ada hubungan pertemanan. Makanya dia menelpon (Ipda OS)," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol E Zulpan, di Mapolda Metro Jaya,...
Selasa , 30 Nov 2021, 16:54 WIB
Kronologis Polisi Tembak Dua Orang di Gerbang Tol Bintaro
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya mengungkap pelaku penembakan...