#pelatih-monza
Senin , 10 Feb 2025, 20:36 WIB
Nesta Kembali Jadi Pelatih Monza Tujuh Pekan Setelah Dipecat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Monza telah memanggil kembali Alessandro Nesta untuk mengambil alih posisi pelatih menyusul pemecatan Salvatore Bocchetti. Demikian pernyataan klub Serie A tersebut pada Senin (10/2/2025), setelah kekalahan telak...
Selasa , 24 Dec 2024, 09:34 WIB
Alessandro Nesta Dipecat Klub Papan Bawah Serie A Monza
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Monza telah menunjuk Salvatore Bocchetti sebagai pelatih untuk menggantikan Alessandro Nesta. Langkah ini diumumkan klub Serie A tersebut pada Senin (23/12/2024), setelah tim milik Silvio Berlusconi ini berada di dasar klasemen dengan hanya memenangkan satu pertandingan di liga musim ini. Nesta dipecat pada Senin dan Bocchetti telah menandatangani kontrak hingga Juni 2027 dengan klub tersebut. Satu-satunya pengalaman manajerial Bocchetti...