Eks pelatih kepala PSG Christophe Galtier dilaporkan jadi kandidat baru untuk menukangi Napoli musim depan.

Eks Pelatih PSG Galtier Jadi Kandidat Baru Tangani Napoli

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Christophe Galtier boleh jadi tidak akan menganggur lama setelah diberhentikan oleh Paris Saint-Germain (PSG) dari jabatannya sebagai pelatih les Rouge et Bleu. Saat ini, Galtier dilaporkan menjadi calon kuat untuk menangani Napoli, mengungguli Paulo Sousa. I Partenopei ditinggal Luciano Spalletti, yang telah memutuskan untuk mengambil cuti panjang setelah mempersembahkan Scudetto untuk klub yang bermarkas di Stadion Diego Armando...

 Pelatih Napoli Luciano Spalletti melihat keluar sebelum pertandingan sepak bola Grup A Liga Champions antara Liverpool dan Napoli, di Stadion Anfield di Liverpool, Inggris, Rabu (2/11/2022) dini hari WIB.

Spalletti Puas dengan Pencapaian Napoli di Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Napoli Luciano Spalletti mengaku puas dengan pencapaian timnya di Grup A Liga Champions, meski pada laga terakhir harus takluk dari Liverpool dengan skor 0-2 di Stadion Anfield, Liverpool, Rabu (2/11/2022) dini hari WIB. Spalletti mengatakan, merupakan sebuah pencapaian luar biasa untuk timnya mengamankan tiket 16 besar Liga Champions dengan status juara grup.Selain itu, pelatih asal...