Advertisement
#pemain-relaksasi-jelang-vs-thailand
Senin , 15 May 2023, 19:09 WIB
Agar tak Tegang Jelang Vs Thailand, Pemain Timnas Indonesia U-22 Dibolehkan Main Kartu
REPUBLIKA.CO.ID, PHNOM PENH -- Manajemen timnas U-22 Indonesia ternyata tidak terlalu kaku dalam memantau Rizky Ridho kawan-kawan sebelum laga vs Thailand di final sepak bola SEA Games 2023 Kamboja....