Senator asal Utah dari Partai Republik Mitt Romney mendukung pemakzulan Trump.

Mitt Romney, Senator Partai Republik Pendukung Pemakzulan

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- “Saya sadar bahwa ada orang-orang di partai saya dan di negara bagian saya yang akan sangat menentang keputusan saya. Dan di beberapa tempat, saya akan dikecam keras. Saya yakin akan mendengar pelecehan dari Presiden dan para pendukungnya.”Serangkaian kalimat itu diucapkan lugas oleh anggota Senat Amerika Serikat (AS) dari Partai Republik Mitt Romney saat berpidato dalam sidang...

Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo di Washington.

Mike Pompeo Dikabarkan Ingin Mundur

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Mike Pompeo memberitahu tiga tokoh Partai Republik akhir-akhir ini ia berencana mengundurkan diri. Dalam situsnya, majalah Time melaporkan kepada para politikus Partai Republik itu, Pompeo mengaku ingin maju sebagai Senat dari Kansas dalam pemilihan tahun depan.Kepada Time, tiga politikus Partai Republik itu mengatakan sebenarnya Pompeo berencana tetap berada di Departemen...