Advertisement
#pembakaran-lahan-majalengka
Ahad , 20 Aug 2023, 20:44 WIB
Belasan Kasus Kebakaran, BPBD Majalengka: Jangan Bersihkan Lahan dengan Dibakar
REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, kembali mengingatkan masyarakat agar tidak membersihkan lahan dengan cara dibakar. Pasalnya, saat musim kemarau ini, api berpotensi...