Warga membayar pajak di halaman parkir Mal Pelayanan Publik kawasan lingkar timur Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (10/8). Pemerintah memprediksi penerimaan pajak pada semester II 2021 sebesar 92,9 persen atau tumbuh 6,6 persen.

Penerimaan Pajak Diprediksi Turun pada Semester II 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah memprediksi penerimaan pajak pada semester II 2021 sebesar 92,9 persen atau tumbuh 6,6 persen. Adapun perkiraan ini mengalami penurunan dibandingkan semester I 2021. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan penurunan penerimaan pajak disebabkan oleh adanya pembatasan sosial akibat merebaknya varian delta dan berbagai insentif yang diberikan pemerintah. Sehingga penerimaan negara pada kuartal III 2021 akan terganggu. "Pengaruhnya muncul pada...

Lapak pedagang tutup usai pembatasan operasional di Pasar Condongcatur, Sleman, Yogyakarta, Senin (18/1). Selama pengetatan terbatas kegiatan masyarakat (PTKM) di DIY, Pemkab Sleman membatasi operasional pasar hingga pukul 14.00 WIB.

DPRD DIY Minta Penerapan PTKM Diiringi Solusi

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Ketua DPRD DIY, Nuryadi meminta agar penerapan pengetatan secara terbatas kegiatan masyarakat (PTKM) diiringi dengan solusi. Pasalnya, ia menilai perpanjangan PTKM saat ini kurang efektif namun merugikan pelaku usaha. Menurutnya, kebijakan pembatasan jam operasional kegiatan usaha pukul 20.00 WIB tidak berjalan sesuai ketentuan. Sebab, penerapan di kabupaten/kota mengatur aktivitas usaha harus ditutup pukul 20.00 WIB. Sedangkan, berdasarkan Instruksi...