#pembayaran-elektronik-syariah
Senin , 20 Dec 2021, 23:10 WIB
Sinarmas Syariah Bangun Ekosistem Pembayaran Elektronik QRIS
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- PT Bank Sinarmas, Tbk Unit Usaha Syariah (UUS), gencar memperkenalkan metode teknologi pembayaran masa kini dengan memfasilitasi solusi pembayaran nontunai sekaligus mengembangkan ekonomi digital di Indonesia. Perusahaan mensosialisasikan sistem...
Senin , 28 Mar 2016, 18:52 WIB
Aplikasi Siap Halal Permudah UMKM Daftar Produk Halal
REPUBLIKA.CO.ID,Aplikasi Siap Halal Diharapkan Mudahkan Sertifikasi Halal UKMJAKARTA--Aplikasi Siap Halal diharapkan memudahkan sertifikasi halal usaha kecil dan menengah (UKM) terutama dari akses pembayaran biaya sertifikasi.Direktur LPPOM MUI Lukmanul Hakim menjelaskan, LPPOM MUI bersama dengan PT Witami Tunai Mandiri bekerja sama membuat aplikasi dengan sistem pembayaran biaya sertifikasi Siap Halal. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 tentang jaminan produk halal (UU...