Proyek pembangunan jalan tol  (ilustrasi).

Pembebasan Lahan Tol Kunciran-Bandara Dipercepat

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Ahli di bidang infrastruktur, Danang Parikesit meminta kepada pemerintah daerah dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) mempercepat pembebasan lahan tol Kunciran-Bandara yang sudah sejak 2012 hingga kini progressnya belum signifikan. "Cepat atau lambatnya pembebasan lahan erat kaitannya dengan kemampuan Pemda dan BPN dalam menyelesaikan prosesnya," kata Danang Parikesit saat dihubungi, Jumat (10/3). Danang mengatakan ada dua risiko yang harus diperhatikan...