Logo Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

OJK akan Hadapi Tantangan Tingginya Kasus Investasi Bodong

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dinilai masih memiliki tantangan untuk mengantisipasi merebaknya kasus asuransi ilegal atau bodong, meskipun secara garis besar kinerja lembaga pengawas industri keuangan tersebut sudah relatif baik. Selama tiga tahun terakhir perbankan diawasi OJK, penambahan modal anorganik mencapai 27 triliun rupiah. Konsolidasi perbankan dinilai berjalan baik dengan dilakukannya merger dan integrasi 12 bank menjadi enam...